Soto Ayam Lamongan, Kuah Kental no Santan.
Kamu dapat harus Soto Ayam Lamongan, Kuah Kental no Santan menggunakan 32 bahan dan 10 Langkah. Inilah cara kamu mencapai itu.
Bahan-Bahan Soto Ayam Lamongan, Kuah Kental no Santan
- Siapkan , Bahan utama :.
- Siapkan 1 ekor , : dada ayam.
- Siapkan 4 ekor , : kepala ayam.
- Siapkan 2 pcs , : telur rebus belah dua.
- Siapkan 4 pcs , : tomat belah empat.
- Siapkan 3 lbr , : seledri iris tipis.
- Siapkan Secukupnya , bawang goreng.
- Siapkan Secukupnya , bihun rendam air bersih.
- Siapkan Secukupnya , toge rebus setengah mateng.
- Siapkan , Bumbu halus.
- Siapkan 2 sdt , : ketumbar sangrai.
- Siapkan 1 sdt , : jinten sangrai.
- Siapkan 2 pcs , : kemiri besar sangrai.
- Siapkan 1 ruas , : kunyit bakar.
- Siapkan 5 buah , : bawang putih.
- Siapkan 7 buah , : bawang merah.
- Siapkan 1 ruas , : jahe.
- Siapkan 1 ruas , : lengkuas geprek.
- Siapkan 1 pcs , : sereh geprek.
- Siapkan 2 pcs , : kapulaga.
- Siapkan 1 pcs , : kayu manis.
- Siapkan 5 buah , : daun jeruk.
- Siapkan 2 lbr , : daun salam.
- Siapkan 2 sdm , : penyedap royko.
- Siapkan 1 sdm , : gula pasir.
- Siapkan 2 sdm , : garam.
- Siapkan 2 lbr , : daun bawang potong besar.
- Siapkan secukupnya , Minyak n air.
- Siapkan , Bahan sambal :.
- Siapkan 15 pcs , : cabe hijau kecil.
- Siapkan 1 pcs , : bawang putih besar.
- Siapkan Sejumput , garam.
Langkah-langkah pembuatan Soto Ayam Lamongan, Kuah Kental no Santan
- Bersihkan dada n kepala ayam. Rebus sebentar. Buang air n tiriskan..
- Blender semua bumbu halus yg sudah disangrai n campur bumbu lainnya..
- Panaskan minyak n tumis bumbu sampai harum n matang sempurna. Masukkan sereh lengkuas daun salam, kapulaga, kayu manis n daun jeruk. Jika bumbu sudah matang sempurna masukkan ayam n kepala nya. Beri air secukupnya sesuai selera..
- Masukkan garam gula n penyedap. Koreksi rasa n biarkan ayam matang n meresap semua sampai mendidih -+ 15mnt..
- Jika sudah matang, ambil dada ayam n tiriskan. Jk sdh tiris boleh langsung digoreng n jk sdh dingin lgsg aja disuwir..
- Kemudian masukkan daun bawang kedalam kuah soto n biarkan layu n koreksi rasa. Jk sdh oke matikan kompor..
- Untuk sambalnya:, rebus cabe n bawang smpe mendidih. Dinginkan n blender sampe halus. Jk sdh masukkan mangkok n beri garam n air sesuai selera..
- Plating soto: bihun, toge, suwiran ayam,telur rebus, tomat, seledri, kuah soto, kepala ayam n bawang goreng..
- Beri sambal n kecap manis. Jadih deh...
- Aku beri bakwan jagung.