Perkedel Jagung Mix.
Kamu dapat memasak Perkedel Jagung Mix menggunakan 8 bahan dan 5 Langkah. Inilah cara kamu mencapai itu.
Bahan-Bahan Perkedel Jagung Mix
- Siapkan 2 siung , Bawang putih.
- Siapkan 1 siung , Bawang merah.
- Siapkan 1 sdt , Merica bubuk.
- Siapkan 1 sdt , Garam.
- Siapkan , Tempe 2 buah ukuran sedang.
- Siapkan 5 sdm , Tepung terigu.
- Siapkan 5 sdm , Tepung bumbu instan.
- Siapkan secukupnya , Air.
Langkah-langkah pembuatan Perkedel Jagung Mix
- Sisir jagung dan hancurkan tempe lalu campurkan. Haluskan bawang putih dan bawang merah lalu campurkan bersama garam dan merica ke dalam campuran tempe dan jagung. Aduk hingga merata 😋.
- Setelah bumbu merata ke adonan, tambahkan tepung terigu (tanpa tambahan air) lalu aduk sambil ditekan tekan 😊.
- Bentuk adonan menjadi bulat sambil ditekan-tekan supaya lengket satu sama lain 😁.
- Kemudian baluri dengan tepung bumbu instan yang sudah dilarutkan dengan air (jangan terlalu encer) 😬.
- Goreng dengan api sedang hingga masakan berwarna kekuningan. Kemudian angkat lalu tiriskan. Perkedel tempe jagung siap disajikan 🥰.