Resep: Enak 67. Puding Lumut Pandan

Berabagai resep Masakan Khas Nusantara.

67. Puding Lumut Pandan.

67. Puding Lumut Pandan Kamu dapat harus 67. Puding Lumut Pandan menggunakan 10 bahan dan 5 Langkah. Inilah cara kamu masak itu.

Bahan-Bahan 67. Puding Lumut Pandan

  1. Siapkan , Air Pandan.
  2. Siapkan 1 ikat , pandan.
  3. Siapkan 600 gr , Air matang.
  4. Siapkan , Puding.
  5. Siapkan 1 bks , agar" hijau/putih.
  6. Siapkan 600 gr , air pandan.
  7. Siapkan 10 sdm , gula (sesuaikan selera).
  8. Siapkan 1 sdt , garam.
  9. Siapkan 2 bks , santan insant (yg isi 35ml).
  10. Siapkan 2 butir , telur, kocok lepas.

Cara pembuatan 67. Puding Lumut Pandan

  1. Buat dulu air pandan nya dgn cara di blender lalu disaring..
  2. Lalu campurkan semua sisa bahan KECUALI telur. Masak dgn api kecil sambil di tes rasa. Cukup sampai mendidih di pinggirnya saja lalu matikan apinya..
  3. Lalu masukkan kocokan telur sambil terus diaduk. Masukkan telurnya pelan" saja..
  4. Setelah telur semua masuk, nyalakan api kembali sambil diaduk sampai mendidih. Krn saya mau yg lumutnya banyak, jadi saya aduk" terus. Kalo mau yg ad lapisan beningnya, aduknya sesekali aja..
  5. Setelah uap panas nya agak hilang, bisa dimasukkan ke cetakan..